Kamis, 07 September 2023

Babinsa Sidorejo Dampingi Pengolahan PMT

 

KENDAL - Babinsa Sidorejo Koramil 12/Brangsong Kodim 0715/Kendal, Serka Slamet lpung Koramil melaksanakan pendampingan kegiatan pengolahan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) untuk balita kurang gizi dan ibu hamil bertempat di rumah ibu Fitri Rt 01 Rw 04 Dusun Pilang Desa Sidorejo Kecamatan Brangsong, Kamis (7/9/23).

"Kegiatan tersebut dihadiri oleh Perawat Puskesmas Brangsong I, Kadus Piloang, Bidan Desa, Babinsa dan Kader Posyandu Desa Sidorejo dengan kegiatan yang dilaksanakan pembuatan makanan Tambahn untuk balita gizi kurang dan ibu hamil", kata Serka Slamet Ipung.

Bagikan

Jangan lewatkan

Babinsa Sidorejo Dampingi Pengolahan PMT
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.