Selasa, 19 September 2023

Babinsa Koramil Pageruyung Dampingi Giat BIAS

KENDAL - Babinsa Koramil 10/Pageruyung Kodim 0715/Kendal, Serda Dwi Yuli, Serda Siswadi dan Koptu Haryanto melaksanakan pendampingan kegiatan Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) bertempat di SDN 02 Krikil, SD MI NU 20 Pucakwangi dan SDN Petung Kecamatan Pageruyung, Selasa ( 19/9/23).

Salah seorang Babinsa Koramil 10/Pageruyung, Serda Dwi Yuli mengatakan bahwa, kegiatan tersebut juga di hadiri oleh Kepala Sekolah SDN 02 Krikil Kasni, S.Pd, Guru SD MI NU 20 Ida Trisyani, S.Ag, Guru SD N Petung Agus Sumarno, S.Pd, Trantib Kecamatan Pageruyung Saidi, Tim Nakes Puskesmas Pageruyung Dewi, S.Keb, Umi Latifah, S.Kep, Ners dan Yanti, S.Keb.

"Yang di imunisasi terdiri dari kelas 1 sebanyak 68 Siswa-Siswi, kelas 5 sebanyak 48 Siswa-Siswi dan Kelas 6 sebanyak 51 Siswa-Siswi", kata Serda Dwi Yuli.

Bagikan

Jangan lewatkan

Babinsa Koramil Pageruyung Dampingi Giat BIAS
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.